Wellness Program
Di Tripatra, kami percaya pada pengembangan diri berkelanjutan. Itulah sebabnya kami menerapkan Model Pembelajaran 70-20-10 untuk memaksimalkan potensi setiap karyawan. Model ini memadukan berbagai pendekatan belajar yang saling melengkapi
After Business Working Hour
Kami yakin bahwa pengalaman adalah guru terbaik, kami percaya 70% pengembangan didapatkan dari praktik langsung. Menangani masing-masing pekerjaan melalui proyek nyata, memecahkan permasalahan di sektor energi yang dinamis, dan menerapkan keahlian dalam berbagai situasi. Hal itulah yang membentuk pembelajaran mendalam yang sangat berdampak pada pribadi.
Health and Wellness Events
Kami percaya banyak hal yang bisa dipelajari dari orang lain. Oleh karena itu, 20% proses belajar melibatkan rekan kerja, mentor, dan pemimpin perusahaan melalui sesi diskusi, coaching, dan pembelajaran observasi. Interaksi sosial ini tidak hanya meningkatkan keterampilan profesional, tetapi juga membangun budaya perusahaan yang saling mendukung.
Check-Ups
Sisa 10% pengembangan dilakukan melalui program pelatihan terstruktur dan kursus. Program ini dirancang khusus untuk memberikan pengetahuan teoritis dan keterampilan teknis yang mendukung pemahamaneksperimental dan sosial. Pembelajaran formal ini disesuaikan dengan kebutuhan divisi masing-masing di dalam organisasi kami untuk memastikan relevansi dan dampak maksimal.
Recognition & Rewards Program
At Tripatra, we believe in celebrating success and acknowledging the hard work and achievements of our team members is essential. Our Recognition & Rewards Program is designed to honor those who go above and beyond in their roles, fostering a culture of excellence and motivation. Here’s how we recognize and reward our standout performers:
Recognition Categories
Winning
The Business
This category celebrates team members who significantly contribute to winning new business, securing contracts, or expanding our client base through exceptional effort and strategy.
Leading By
Example
Leadership isn’t just about titles. This recognition goes to those who inspire their peers through outstanding leadership, mentorship, and upholding our company values in their everyday actions.
Special Event
Collaboration
For those who go the extra mile in organizing and executing successful company events that enhance our corporate culture and stakeholder relationships, your efforts are recognized here.
Type of Rewards
Voucher/ Souvenir
Receive tokens of appreciation that you can treasure or make use of in your personal time, as a thank you for your hard work and dedication.
Special/ Additional Leave
Enjoy some extra time off. You’ve earned it! This additional leave is our way of saying thanks for your exceptional contribution.
Certificate of Recognition
Receive a certificate that acknowledges your outstanding achievements, perfect for adding to your professional portfolio.
Lunch/Dinner with the Board of Directors
Receive a certificate that acknowledges your outstanding achievements, perfect for adding to your professional portfolio.
Our Rewards & Recognition Program is just one of the ways we ensure that every employee feels valued and motivated. At Tripatra, your efforts not only contribute to our collective success but are also celebrated and rewarded.
Great Teams: Investing Our Leaders
Annual Leaders Forum
Fostering interpersonal alignment and synergy among Tripatra leaders, including the Board of Directors. Reaffirming our transformation aspirations, pinpointing areas for improvement, and ultimately fortifying the bonds among the organization's leaders.
Investasi dalam Pertumbuhan dan Pengembangan Anda
Kami berkomitmen untuk berinvestasi dalam pertumbuhan dan pengembangan profesional setiap karyawan. Tripatra menawarkan berbagai program pelatihan dan pengembangan untuk membantu Anda mengasah keterampilan dan memajukan karier Anda.
PelajariAfter Business Working Hour
Di Tripatra, kami percaya dalam memupuk kehidupan yang seimbang bagi karyawan kami. Itulah mengapa kami menawarkan program "After Business Working Hour" yang menyediakan berbagai kegiatan olahraga dan kesehatan bagi setiap karyawan yang bisa diikuti setelah bekerja. Terdapat komunitas untuk Anda penggemar yoga, penggemar bola basket, atau ahli bulu tangkis. Kegiatan-kegiatan ini adalah cara yang efektif untuk tetap aktif, meredakan stres, dan mempererat hubungan dengan rekan kerja di luar lingkungan kantor.
Siap Membuat Perubahan?
Jika Anda mencari karier yang menantang, memuaskan, dan bermakna, maka kami mengundang Anda untuk bergabung bersama Tripatra.
Lihat Lowongan Kami